Daerah Yogyakarta sepertinya tidak bisa dipisahkan dari wisata candi. Kawasan ini mempunyai banyak candi dengan gaya peninggalan Hindu-Budha, mulai dari yang kecil hingga yang terbesar di dunia. Salah satu candi unik yang ada di Yogyakarta adalah Candi Abang. Candi ini merupakan peninggalan agama Hindu dengan simbol-simbol Hindu tertentu di dalamnya. Apa Saja Daya Tarik Candi […]
Author Archives: Jawaratour
Gua Jepang merupakan salah satu tempat wisata sejarah yang populer di daerah Bantul. Mengisi waktu liburan bersama keluarga dan orang-orang terdekat ke tempat ini tentunya akan memberikan pengalaman yang berbeda. Tempat ini dibangun menggunakan beton, sehingga sangat kokoh sampai sekarang. Apa Saja Deskripsi Singkat dan Padat Tentang Gua Jepang? Menikmati Keindahan Alam Di Sekitar Gua […]
Kekayaan budaya sejarah di Yogyakarta memang tak ada habisnya. Terutama wisata sejarah berupa candi. Tentunya setiap candi mempunyai keunikan dan nilai sejarah tersendiri yang membuatnya semakin menarik. Salah satu candi yang harus Anda kunjungi adalah Candi Sari atau bisa disebut Candi Bendan. Candi Sari berada di Desa Bendan, Tirtomartani, Kalasan, Sleman, Yogyakarta. Lokasinya tidak jauh […]
Indonesia memang tidak pernah kehabisan popularitas di dunia pariwisata. Mulai dari keindahan alam yang indah hingga pertunjukan budaya yang menawan. Selain Bali, Yogyakarta merupakan daerah yang masih kental dengan wisata budaya. Salah satu wisata budaya yang cukup populer dan masih bertahan selama dua puluh empat abad adalah Sendratari Ramayana Prambanan. Sendratari Ramayana Prambanan adalah pertunjukan […]
Di Jogja, ada destinasi wisata yang tidak seperti biasanya saat berlibur, yaitu Museum Affandi. Sesuai dengan namanya, tempat wisata ini berupa museum dengan segala karya seni di dalamnya. Karya seni yang dimaksud adalah dari kategori seni lukis yang sebagian besar merupakan karya Affandi Koesoema, master seni lukis yang terkenal di seluruh dunia. Affandi Koesoema dikenal […]
Pastinya jika anda sedang berlibur ingin mengunjungi sebuah tempat yang bisa menghilangkan penat pikirin anda. Museum merapi ini cocok untuk anda kunjungi, selain dapat menambah wawasan edukasi anda juga bisa melakukan beberapa aktivitas menarik lainnya disana. Apa saja aktivitas menarik yang bisa anda lakukan di museum merapi, berikut ini adalah beberapa ulasannya ! Apa Saja […]
