Pasar Beringharjo salah satu pusat perbelanjaan populer di Jogja ini rupanya menjadi “icon” pasar murah yang menjual berbagai kebutuhan sehari-hari, mulai dari fashion hingga peralatan dapur. Tak heran jika pasar Beringharjo Yogya dinobatkan sebagai salah satu tempat wisata belanja terpopuler di ajang Anugerah Pesona Indonesia 2017. Menjadi surga belanja bagi banyak orang, pasar Beringharjo memang […]
Author Archives: Jawaratour
Salah satu tujuan wisata utama bagi orang Indonesia selain Bali adalah Yogyakarta. Selain disebut sebagai kota pelajar, Yogyakarta juga menawarkan banyak tempat wisata menarik dan murah. Jika Anda sudah sampai di Yogyakarta, jangan lupa untuk mengunjungi Taman Pintar Yogyakarta yang merupakan tempat anak-anak bermain dan belajar. Daya Tarik Taman Pintar Yogyakarta Taman pintar ini memiliki […]
Jogja National Museum merupakan sebuah galeri seni yang telah berdiri sejak tahun 2006 di kota Yogyakarta. Sebagai salah satu galeri seni terbesar, JNM menjadi salah satu ikon pariwisata yang mengukuhkan Yogyakarta sebagai destinasi wisata seni dan budaya. Sejarah Jogja National Museum sebagai Galeri Seni Jogja National Museum menempati gedung yang dulunya merupakan kompleks gedung ASRI […]
Berwisata di kota gudeg tentunya tidak asing lagi dengan tempat yang bernama Titik Nol Kilometer Jogja. Tempat ini selalu menjadi incaran wisatawan yang berlibur ke Yogyakarta. Bahkan mungkin secara tidak sengaja tempat ini juga dilewati karena merupakan jalan umum. Di Titik Nol Kilometer Jogja, terdapat berbagai bangunan bergaya Belanda. Bangunan-bangunan ini masih berfungsi sebagai kantor. […]
Jogja dikenal sebagai kota yang masih kental dengan budayanya yaitu Jawa. Ada banyak bangunan bersejarah di kota istimewa ini yang bisa Anda kunjungi. Berbicara tentang sejarah, Yogyakarta memiliki sebuah keraton yang saat ini masih dipimpin oleh seorang raja bernama Sri Sultan HB X. Yogyakarta kaya akan pantai-pantai indah di kawasan Gunung Kidulnya dan satu lagi […]
Desa wisata Sosromenduran merupakan desa wisata yang sangat unik karena berbasis multi budaya, akomodasi dan perbelanjaan serta berfungsi sebagai penyangga kawasan Obyek Wisata Malioboro. Secara regional, desa wisata Sosromenduran terletak di Desa Sosromenduran, Kecamatan Gedongtengen. Lokasi ini sangat strategis karena berada di sebelah kawasan Malioboro, juga sangat dekat dengan Stasiun Kereta Api Tugu dan terdapat […]
